3 Cara Membuka HP Oppo A3s Yang Lupa Pola Dan Password
Cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password bisa di bilang susah-susah gampang. Tetapi sebenarnya, tidak sulit juga.
Yang paling penting adalah kita tahu bagaimana cara melakukannya.
Memang, saat kita lupa kunci pola dan password HP Oppo A3s, hari-hari akan terasa menjadi menyebalkan. Karena kita tidak lagi bisa menggunakan HP Oppo A3s kesayangan kita.
Tidak bisa internet, tidak bisa membuka sosial media facebook, instagram, whatsapp, youtube, twitter dan masih banyak lagi.
Oleh karena itu, pada tutorial kali ini saya akan memberikan tips dan trik mengenai 3 cara membuka HP Oppo A3s lupa pola dan password.
Sama seperti namanya metode "lupa password", dengan cara ini kita akan mereset password lama lalu menggantinya dengan password baru.
Dengan begitu nantinya kamu bisa masuk ke HP tanpa perlu kembali ke setelan pabrik dan menghapus semua data yang ada di dalam Oppo A3s.
Langsung saja kita ke tutorialnya, berikut ini adalah cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password menggunakan metode lupa password:
Kelebihan dari cara ini adalah kita tidak perlu mereset data ke setelan pabrik. Artinya semua data yang tersimpan di dalam HP Oppo A3s aman dan tidak hilang.
Tetapi, jika cara ini tidak berhasil karena lupa alamat email yang terkait dengan hp yang kamu gunakan, maka kamu bisa menggunakan cara kedua dan ketiga dibawah ini.
Cara kedua ini, kita akan menggunakan metode panggilan telepon yang tujuannya untuk mengaktifkan koneksi data internet pada HP Oppo A3s yang terkunci.
Untuk melakukan cara ini, kamu membutuhkan satu HP lagi, kamu bisa meminjam HP punya teman ataupun keluarga.
Berikut ini adalah tutorial bagaimana cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password menggunakan metode panggilan telepon:
Jika berhasil, maka kamu bisa masuk ke dalam HP Oppo A3s yang lupa pola dan password.
Cara ketiga ini merupakan cara yang paling ampuh dengan tingkat keberhasilan yang tinggi.
Hanya saja memiliki resiko yang cukup besar yaitu data-data yang tersimpan pada HP akan hilang seperti foto, video, nomer telepon, dokumen dan bahkan aplikasi.
Jadi, gunakan cara ini jika dua cara di atas tidak berhasil kamu lakukan.
Dan tanggung sendiri akibatnya, Pahami bahwa menggunakan cara ketiga ini akan menghapus semua data-data kamu secara permanen.
Berikut ini adalah tutorial bagaimana cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password menggunakan metode recovery reset:
Setelah selesai dan berhasil, maka HP Oppo A3s kamu akan restart dengan sendirinya dan akan masuk ke menu home tanpa perlu membuka pola dan password.
Nah, itulah tutorial cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password. Dengan cara tersebut kamu tidak perlu untuk ke konter HP. Kamu bisa melakukannya sendiri di rumah. Sekian dari saya selamat mencoba dan semoga dapat membantu. Terimakasih.
Yang paling penting adalah kita tahu bagaimana cara melakukannya.
Memang, saat kita lupa kunci pola dan password HP Oppo A3s, hari-hari akan terasa menjadi menyebalkan. Karena kita tidak lagi bisa menggunakan HP Oppo A3s kesayangan kita.
Tidak bisa internet, tidak bisa membuka sosial media facebook, instagram, whatsapp, youtube, twitter dan masih banyak lagi.
Oleh karena itu, pada tutorial kali ini saya akan memberikan tips dan trik mengenai 3 cara membuka HP Oppo A3s lupa pola dan password.
Cara Membuka HP Oppo A3s Yang Lupa Pola Dan Password
Tutorial HP Oppo dibawah ini di khususkan untuk HP Oppo A3s yang lupa pola dan password.1. Cara Membuka HP Oppo A3s Yang Lupa Pola Dan Password Menggunakan Metode Lupa Password
Cara membuka HP Oppo A3s lupa pola dan password yang bisa coba adalah dengan metode lupa password.Sama seperti namanya metode "lupa password", dengan cara ini kita akan mereset password lama lalu menggantinya dengan password baru.
Dengan begitu nantinya kamu bisa masuk ke HP tanpa perlu kembali ke setelan pabrik dan menghapus semua data yang ada di dalam Oppo A3s.
Langsung saja kita ke tutorialnya, berikut ini adalah cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password menggunakan metode lupa password:
- Aktifkan data internet pada HP Oppo A3s yang terkunci polanya. Caranya adalah melalui Tombol Pintas yang berada di bilah notifikasi. Cara ini bisa dilakukan walaupun HP Oppo A3s sedang terkunci.
- Dilayar HP kamu, nantinya akan ada tulisan "Forget Password / Pattern". Letaknya biasanya dibawah, tetapi ada beberapa juga yang letaknya di kanan dan kiri atau di tengah pada layar HP Oppo A3s kamu.
- Selanjutnya, kamu akan diminta untuk sign-in atau login dengan menggunakan akun google yang terhubung dengan Oppo A3s tersebut. Silahkan login ke akun Google kamu yang digunakan oleh HP Oppo A3s tersebut.
- Jika email yang digunakan sama dengan yang ada di HP kamu, maka cara ini akan berhasil. Pola HP Oppo A3s yang terkunci akan bisa terbuka kembali.
Kelebihan dari cara ini adalah kita tidak perlu mereset data ke setelan pabrik. Artinya semua data yang tersimpan di dalam HP Oppo A3s aman dan tidak hilang.
Tetapi, jika cara ini tidak berhasil karena lupa alamat email yang terkait dengan hp yang kamu gunakan, maka kamu bisa menggunakan cara kedua dan ketiga dibawah ini.
2. Cara Membuka HP Oppo A3s Yang Lupa Pola Dan Password Menggunakan Metode Panggilan Telepon
Jika cara di atas tidak bisa digunakan untuk membuka pola dan password HP Oppo A3s kamu. Tenang saja, kamu tidak perlu khawatir karena masih ada cara kedua dan ketiga.Cara kedua ini, kita akan menggunakan metode panggilan telepon yang tujuannya untuk mengaktifkan koneksi data internet pada HP Oppo A3s yang terkunci.
Untuk melakukan cara ini, kamu membutuhkan satu HP lagi, kamu bisa meminjam HP punya teman ataupun keluarga.
Berikut ini adalah tutorial bagaimana cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password menggunakan metode panggilan telepon:
- Lakukan panggilan telepon ke nomer HP Oppo A3s kamu dengan menggunakan HP yang dipinjam.
- Ketika panggilan masuk ke HP Oppo A3s kamu yang terkunci pola dan password, tekan tombol HOME lalu Settings kemudian aktifkan koneksi data internet.
- Selanjutnya, login dengan menggunakan akun google seperti cara nomer 1 di atas.
Jika berhasil, maka kamu bisa masuk ke dalam HP Oppo A3s yang lupa pola dan password.
3. Cara Membuka HP Oppo A3s Yang Lupa Pola Dan Password Menggunakan Metode Recovery Reset
Jika cara pertama dan kedua belum bisa menyelesaikan masalah lupa pola dan password HP Oppo A3s juga, kamu bisa menggunakan cara ketiga ini.Cara ketiga ini merupakan cara yang paling ampuh dengan tingkat keberhasilan yang tinggi.
Hanya saja memiliki resiko yang cukup besar yaitu data-data yang tersimpan pada HP akan hilang seperti foto, video, nomer telepon, dokumen dan bahkan aplikasi.
Jadi, gunakan cara ini jika dua cara di atas tidak berhasil kamu lakukan.
Dan tanggung sendiri akibatnya, Pahami bahwa menggunakan cara ketiga ini akan menghapus semua data-data kamu secara permanen.
Berikut ini adalah tutorial bagaimana cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password menggunakan metode recovery reset:
- Nonaktifkan atau matikan smartphone Oppo kamu. Kemudian tekan Tombol On / OFF dan Volume Bawah secara bersamaan. Tunggu beberapa detik hingga HP Oppo A3s kamu bergetar.
- Jika sudah, maka HP Oppo A3s kamu akan masuk ke dalam menu Recovery Mode.
- Pilih Factory Data Reset, lalu pilih Delete All User.
- Untuk memindahkan pilihan dari atas ke bawah, kamu bisa menggunakan tombol Volume Up dan Volume Down. Sedangkan untuk memilih atau ok, tekan tombol Power.
- Tunggu beberapa menit hingga proses Factory Reset selesai
Setelah selesai dan berhasil, maka HP Oppo A3s kamu akan restart dengan sendirinya dan akan masuk ke menu home tanpa perlu membuka pola dan password.
Nah, itulah tutorial cara membuka HP Oppo A3s yang lupa pola dan password. Dengan cara tersebut kamu tidak perlu untuk ke konter HP. Kamu bisa melakukannya sendiri di rumah. Sekian dari saya selamat mencoba dan semoga dapat membantu. Terimakasih.
0 Response to "3 Cara Membuka HP Oppo A3s Yang Lupa Pola Dan Password"
Post a Comment
✅ Berkomentarlah dengan sopan
✅ Komentar link aktif tidak akan di acc